Fasilitas Kampus

UHT memiliki fasilitas-fasilitas penunjang untuk kegiatan akademik bagi segenap civitas akademik yang berupa:

– Ruang Kuliah
– Laboratorium
– Jurnal dan Prosiding Nasional dan Internasional
– Koneksi Internet
– Kantin
– Perpustakaan
– Fasilitas Olah Raga
– Masjid
– Fasilitas Lainnya

Di samping fasilitas di atas, terdapat fasilitas umum yang ada di sekitar UHT, yakni rumah kos, restoran, warung makan, café, toko buku, supermarket, minimarket, RSGM, klinik dokter, Rumah Sakit, bengkel, SPBU, sports club, pasar tradisional, dan taman kota atau ruang terbuka hijau.

 

pmb
Gedung Fakultas Teknik dan Ilmu Kelautan

Gedung PascaSarjana (Magister Teknik)

 

pmb

Ruang kelas dengan fasilitas AC, proyektor dan WiFi untuk kegiatan belajar mahasiswa

 

pmbPerpustakaan FTIK